Dormant adalah status rekening yang tidak aktif atau nasabah tidak melakukan aktivitas perbankan selama 6 bulan berturut-turut dan akan dikenakan biaya dormant senilai Rp 5.000/bln efektif per 15 November 2024.
Jika status rekening adalah dormant dan saldo rekening Rp 0,- selama 6 bulan makan rekening akan ditutup otomatis melalui sistem efektif per 01 Desember 2024.
Yuk Selalu Pakai BANK MASPION
- Bebas Biaya Admin
- Bebas Denda Saldo di bawah minimum
- Free Biaya Transfer Antar Bank